DPR dan pemerintah, dalam hal ini Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo), memiliki komitmen bersama dalam upaya mewujudkan digitalisasi penyiaran nasional yang berkualitas melalui Analog Switch Off (ASO). Program ASO yang dicanangkan oleh pemerintah tidak saja sebagai tuntutan perkembangan global, tetapi juga dianggap memberikan banyak manfaat kepada masyarakat Indonesia. Hal itu disampaikan Ketua Komisi I DPR…